Rambut Berketombe?? Kepala Ku adalah Mahkota Ku |
Cara Menghentikan Ketombe
Cantik dan ganteng tetapi berketombe…malu donk. Tentunya ketombe dapat menggangu aktivitas anda dan dapat menjadikan rasa tidak nyaman/tidak pede akan timbul dan dapat juga anda jadi merasa malu. Oleh sebab itu ketombe harus segera dicegah. Mungkin anda sudah menggunakan berbagai produk untuk memgatsinya, memang bisa menghentikan ketombe anda tetapi efek samping terhadap rambut anda sehingga menjadikan rambut kering, kusam dan mudah lepek. Dan mungkin juga produk yang anda pakai cocok dengan rambut anda tetapi harus menggunakan produk tersebut secara rutin atau harus ketergantungan. Untuk mengatasi masalah anda saya akan memberikan tips untuk anda, bagaimana cara untuk mengatasinya terlebidh dahulu kita memahami apa yang menyebabkan timbulnya ketombe, diantaranya yaitu:
- Bakteri yang menjamur di kulit kepala atau tidak bersih ketika karmas.
- Akibat keringat/kena sengatan mataharu yang terlalu lama.
- Menggunakan topi/penutup kepala yang terlalu lama
- Terkana air hujan dan tidak langsung keramas.
- Terlalu sering mengganti-ganti produk/shampo.
- Akibat stresss
Setelah memahami penyebab timbulnya ketombe. Dalam kesempatan ini saya akan memberikan tips atau cara menghentikannya, caranya sangat mudah, adapat dilakukan sendiri, dan dapat dilakukan dirumah sendiri juag adan tidak mengorbankan waktu yang panjang dan uang yang banyak. Caranya dengan menggunakan sayuran kangkug ( Ipomoea Aquatica Forsk), ternyata selain enak, murah dan memiliki vitamin yang sangat baik untuk tubuh kita kangkung juga dapat bermanfaat untuk rambut. Caranya adalah:
Gamabar: KANGKUNG |
- Ambil daun kangkung satu genggam (secukupnya untuk rambut anda) kemudian cuci dengan bersih.
- Daun kangkung diremas-remas dan diberi air 10 CC, kangkkung diremas sampai mengeluarkan lender, kemudian air disaring.
- Air daung kangkung yang sudah disaring diusapkan pada rambut dan pastikan bahwa rambut dan kulit kepala secara merata sudah kena air daun kangkung, setelah itu biarkan kira-kira 15-20 menit. Setelah itu cuci/kramas rambut.
Dalam pelaksanannya anda cukup melakukannya dalam satu minggu dua kali saja, itu sebagai tahap awal, dan untuk selanjutnya terserah anda atau sesuai dengan kebutuhan anda. Selain untuk menghentikan ketombe daun kangkung juga dapat melembutkan rambut, tetapi anda harus tetap menjaga kebersihan rambut dan jangan sembarangan memilih produk untuk rambut. Tuhan memberkati….SELAMAT MENCOBA.
No comments:
Post a Comment