Laman

Saturday, January 28, 2012

Tips Menahan Emosi Dengan Berpikir Positif



Terkadang apa yang kita harapakan tidak sesuai dengan kenyataan atau sesuatu yang kita berikan tugas atau tanggung jawab kepada orang lain tidak melaksanakannya sesuai dengan apa yang kita inginkan, dan hal inilah yang membuat seseorang menjadi emosi dan marah-marah, tanpa kita sadari ketika kita marah secara replekskita mengeluarkan tenaga lebih besar dari pada kita bekerja, dan hal ini yang dapat menyebabkan menuju pada serangan jantung atau dapat menimbulkan berbgai penyakit bagi tubuh kita. Jika diberikan suatu pilihan mana lebih baik menangis, marah-marah atau mengahdapi masalah dengan santai dan cinta akan kebahagiaan mana yang menjadi pilihan anda?

Sesungguhnya ketika masalah ada didepan mata, tidak perlu harus diresponi dengan emosi dan marah-marah, karena hal tersebut akan semakin memperburuk keadaan dan dapat meyakiti dan merugikan orang lain dan diri sendiri, oleh sebab itu didiawah ini ada beberapa tips yang dapat membantu anda untuk menahan emosi, diantaranya adalah:
Hidup akan lebih baik apa bila dijalani
dengan sukacita dan jauh
dari emosi
  1. Jangan memaksakan apa yang kita harapkan dapat dipenuhi oleh orang lain karena kemampuan dan daya pikir setiap manusia berbeda.
  2. Jagan memaksakan kehendak pada orang lain tetapi mampu/bisa menerima orang lain apa adanya.
  3. Bisa menguasai diri dan bertindak bijaksana.
  4. Cobalah untuk membengun relasi yang lebih baik lagi dimanapun berada.
  5. Jangan terlalu cepat beritindak sendiri dan mengambil keputusan sendiri.
  6. Belajarlah untuk memahami situasi dan kondisi.
  7. Jagan terlalu sering menggunakan perkataan “Biasanya”
  8. Jangan anggap kegagalan sebagi musibah, tetapi jadikan kegagalan sebagi suatu kunci keberhasilan.
  9. Usahakanlah agar selalu berpikir positif

Semakin sering kita emosi maka, besar kemungkinan bagi kita untuk memiliki berbagai penyakit, tetapi apabila kita selalu dapat mengausai diri maka besar kemungkinan bagi kita untuk memiliki tubuh yang sehat, hidup tanpa emosi akan lebih baik lagi…..

No comments:

Post a Comment